Pages

Ads 468x60px

Senin, 23 September 2013

10 Kata Mutiara Untuk Anda Hari Ini 23 September 2013


Menjadi lilin berarti memberikan cahaya bagi orang lain dan membiarkan diri kita sendiri terbakar


Sahabat yang baik pasti tidak akan meminta sahabatnya menjadi orang lain, sahabat yang baik akan menerima sahabatnya apa adanya


Jangan berhenti berupaya ketika menemui kegagalan. Karena kegagalan adalah cara Tuhan mengajari kita tentang arti kesungguhan


Jangan berpikir kamu tak mampu hidup tanpa dia yg meninggalkanmu. Percaya, ada seseorang yg lebih baik menunggumu di luar sana. 


Kegagalan adalah cara Tuhan mengajarkan kamu tentang pantang menyerah, kesabaran, kerja keras dan percaya diri.


Ketika seseorang mengecewakanmu, Maafkanlah namun jangan lupakan. Mengingatnya tapi jangan pernah mengungkitnya.


Berusahalah sekuat yang kamu bisa, yakinlah, Tuhan tidak akan berdiam diri.


Terkadang, yang diinginkan sebenarnya tidak dibutuhkan, sedangkan yang dibutuhkan tidak bisa dimiliki. Tapi Tuhan, tahu apa yang terbaik.


Dalam kehidupan selalu terdapat kemungkinan dan kesempatan yang kedatangannya tak bisa ditentukan. Bersiaplah setiap saat.


Ketika yg baik ingin meninggalkan, tak perlu ditahan. Relakan, dan percaya pada Tuhan bahwa yg terbaik akan menghampiri pelukan.

0 comments:

Posting Komentar

Berkomentarlah yang positif , jangan saling menjatuhkan karena tidak ada gunanya . Terimakasih telah berkunjung ke blog saya . Jika menurut anda kurang bagus , mohon dimaafkan . Karena saya bukanlah manusia sempurna yang bisa buat suatu hal yang sempurna juga.

Thanks For You

Hady Eka Saputra