Pages

Ads 468x60px

Jumat, 04 Oktober 2013

10 Kata Mutiara Untuk Anda Hari Ini 4 Oktober 2013

Mudah-mudahan kalimat-kalimat dibawah ini akan bisa memotivasi sobat All4Free .


Belajarlah jujur pada diri sendiri, lakukan apa kata hati, sehingga kamu tidak perlu lagi menyembunyikan apapun dalan hidupmu

Kekuatan tidak bisa menjaga perdamaian, perdamaian hanya bisa diraih dengan saling pengertian

Jangan tangisi kesalahan, tapi tersenyumlah karena setiap kesalahan mengajarkanmu agar berupaya lebih baik lagi.

Dalam cinta, jangan buang air matamu menangisi seseorang yg bahkan tak pantas tuk melihatmu tersenyum. 

Keluarga adalah salah hal terpenting yg kita miliki, yg tak akan pernah berubah dan selalu ada ketika dibutuhkan.

Jika kamu habiskan waktumu tuk dia yg terus buatmu kecewa, kamu akan kehilangan kesempatan bertemu dia yg mampu buatmu tertawa. 

Kadang kamu menyakiti dirimu sendiri lebih dari siapapun yg mungkin bisa menyakitimu, karena kamu tak jujur dengan perasaanmu. 

Ketika bertemu seseorang yg pernah membencimu, sapalah dia dengan senyum. Karena dia, kamu menjadi pribadi yg kuat saat ini.

Salah satu hal yg membuat seseorang sulit menerima sebuah kejujuran adalah kenyataan bahwa kebohonganlah yg ingin dia dengarkan.

Belajarlah dari mereka di atasmu. Nikmati hidup bersama mereka di sampingmu. Jangan remehkan mereka di bawahmu.

0 comments:

Posting Komentar

Berkomentarlah yang positif , jangan saling menjatuhkan karena tidak ada gunanya . Terimakasih telah berkunjung ke blog saya . Jika menurut anda kurang bagus , mohon dimaafkan . Karena saya bukanlah manusia sempurna yang bisa buat suatu hal yang sempurna juga.

Thanks For You

Hady Eka Saputra